Category: Karya Tulis

Karya Tulis Puisi

Kesendirian

Baskara berufuk timur Malu-malu melempar baswara Kutatap jengah Bimbang selangkah Selindung aku dalam bayang hitam Menari semu, pada tapak usam Bertumpu di atas kaki sendiri Terhuyung, bertarung Tepat di kepala Kilau baskara

Adiniatu Sholihah

Inspirasi Kajian

Ibnu Sina Pun Diam Saat Berhadapan dengan Orang Bodoh

Abu ‘Ali al-Husain bin ‘Abdullah bin Sina, atau yang biasa kita kenal sebagai Ibnu Sina, adalah seorang filsuf, ilmuwan, dan dokter kelahiran Persia (sekarang Iran). Ia juga seorang penulis yang sangat produktif, sebagian besar karyanya membahas tentang filsafat dan ilmu kedokteran. Sejak kecil Ibnu Sina sudah banyak menyukai teori-teori yang dianggap sulit oleh kebanyakan orang, […]

Muhammad Noval Hikam

Inspirasi Karya Tulis

Sukses Adalah Kita

“Apa faktor yang menentukan kesuksesan seseorang, privilese atau kerja keras?” Pertanyaan ini sempat banyak didiskusikan oleh orang-orang. Kalau ditanya demikian, kira-kira apa yang akan kamu jawab? Alasannya apa? Atau malah bingung dengan pertanyaannya, asing dengan istilahnya? Privilese itu, singkatnya, adalah hak istimewa. Misal, Ahmad adalah anak dari pengusaha miliarder. Sebagai keturunan miliarder, Ahmad sedari lahir […]

Fauzan Ali